Kredit Kepemilikan Rumah ( KPR ) Bank HSBC Nasabah Primer

Sebagai nasabah KPR HSBC dengan jumlah yang disetujui minimum
Rp 1 milyar, Anda dapat sekaligus menikmati keistimewaan menjadi
nasabah HSBC Premier:
Layanan wealth management untuk mencapai tujuan finansial Anda.

– Relationship Manager yang didedikasikan untuk membantu mengembangkan kekayaan Anda.
– Wawasan investasi dan perencanaan keeuangan yang disesuaikan dengan kebutuhan Anda, didukung produk investasi dan proteksi terpisah.
– Transaksi dan nomor pergerakan Reksa Dana Anda langsung melalui Internet Banking HSBC.

Kenyamanan perbankan setiap harinya.

– HSBC Premier MasterCard: gratis iuran tahunan untuk kartu utama dan 3 kartu tambahan*
– Gratis RTGS 4x sebulan dan SKN tanpa batas melalui Internet Banking HSBC.
– Gratis tarik tunai di ATM HSBC seluruh dunia dan gratis transaksi di 33.000 ATM Bersama**

Layanan internasional HSBC Premier.

– Status sebagai nasabah HSBC Premier yang berlaku di seluruh dunia yang memungkinkan Anda untuk membuka rekening di lebih 40 negara Global Premier.
– Dana tunai darurat hingga US$10.000 di cabang HSBC di seluruh dunia.

Kartu Priority Pass untuk gratis akses ke lebih dari 600 airport lounge di seluruh dunia*

*syarat dan ketentuan berlaku
**maksimum 30x per bulan